beritadunesia-logo

Nanggroe Aceh Darusalam

 Nama Resmi : Kabupaten Aceh Tenggara
Ibukota : Aceh Tenggara
Luas Wilayah : 4.231.41 Km²
Jumlah Penduduk : 179.010 Jiwa
Wilayah Administrasi: Kecamatan :
Bupati : Ir. H. Hasanuddin Beruh, M.M
Wakil Bupati : H. ALI BASRAH, S.Pd, M.M
Alamat Kantor :
Telp.
Website : www.acehtenggarakab.go.id/


SEJARAH

kabupaten Aceh Tenggara adalah pemekaran dari Kabupaten Aceh Tengah,awal berdirinya kab,Agara(kabupaten Aceh tenggara) adalah di mulai ketika pada tgl 06-Desember-1957 terbentuk panitia tuntutan rakyat Alas dan Gayo Lues melalui sebuah rapat di sekolah Min prapat hulu yg di hadiri oleh 60 pemuka adat Alas dan Gayo lues, dan hasilnya adalah. :

1) Ibukota Aceh tengah di pindahkan dari Takengon ke kutacane.

2) jika tidak memungkinkan memindahkan ibukota ke Kutacane,maka kewedanan Alas dan gayo lues di jadikan satu kabupaten yg tidak terlepas dari Provinsi Aceh.

Atas tuntutan itu diadakanlah rapat raksasa di Kutacane yg di hadiri lebih dari 200.000 orang. Akhirnya pada tanggal 26-juni-1974 kab,Agara di resmikan oleh mentri dalam negeri H,Amir machmud sebagai kabupaten yg terlepas dari kabupaten Aceh tengah,sekaligus diangkatlah Bupati pertama yakni (Alm) H,syahadat.